Pengertian Asuransi Kendaraan Bermotor

Posted by Unknown Minggu, 14 Juli 2013 3 komentar
Adalah suatu pertanggungan atau asuransi yang memberi jaminan atau proteksi atas kerugian/kerusakan/kehilangan atas kendaraan bermotor, yang disebabkan oleh risiko-risiko yang dijamin dalam polis Asuransi Kendaraan Bermotor, termasuk juga kerugian finansial yang mungkin akan timbul sehubungan dengan adanya tuntutan kerugian sebagai akibat Tanggung Jawab menurut Hukum terhadap pihak ketiga yang secara langsung disebabkan oleh kendaraan bermotor yang dipertanggungkan sebagai akibat risiko yang dijamin polis.
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Pengertian Asuransi Kendaraan Bermotor
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://asuransikendaraananda.blogspot.com/2013/07/pengertian-asuransi-kendaraan-bermotor_13.html . Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.

3 komentar :

Unknown mengatakan...

terimakasih untuk infonya tentang pengerian asuransi sangat bermanfaat sekali

Unknown mengatakan...

kalau pengertian Asuransi Jiwa ada tidak ?

Unknown mengatakan...

kalau pengertian Asuransi Jiwa ada tidak ?

Posting Komentar

Asuransi Kendaraan Anda support www.asuransikendaraananda.blogspot.com - Original design by Dewi Mala | Copyright of Asuransi Kendaraan Anda .